Faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat akurasi rencana penarikan dana (RPD) harian satuan kerja kementerian/lembaga

Main Article Content

Tri Angga Sigit

Abstract

Penelitian ini membahas pengaruh Kualitas SDM Satker Kementerian/Lembaga, Kinerja Aplikasi SAS, Kelengkapan Sarana dan Prasarana yang dimiliki Satuan Kerja Kementerian/Lembaga, Sistem Reward and Punishment dan pengajuan Dispensasi terhadap Tingkat Akurasi RPD Harian yang disusun oleh Satker Kementerian/Lembaga. Penelitian ini dilakukan dengan menyebarkan kuisioner terhadap seluruh Satuan Kerja Kementerian/Lembaga yang menyampaikan RPD Harian pada Tahun Anggaran 2017 dalam lingkup KPPN Jakarta II. Metode penelitian menggunakan Regresi Logistik Binary. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan seluruh variabel berpengaruh signifikan terhadap Tingkat Akurasi RPD Harian. Secara parsial, Kualitas SDM dan Kinerja Aplikasi SAS berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Tingkat Akurasi RPD Harian.

Article Details

How to Cite
Sigit, T. (2019). Faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat akurasi rencana penarikan dana (RPD) harian satuan kerja kementerian/lembaga. Indonesian Treasury Review: Jurnal Perbendaharaan, Keuangan Negara Dan Kebijakan Publik, 4(2), 145-161. https://doi.org/https://doi.org/10.33105/itrev.v4i2.121
Section
Articles

References

Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete Edisi 8. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Gujarati, Damodar. 2003. Ekonometri Dasar, Terjemahan (Sumarno Zain, Penerjemah). Jakarta : Erlangga.
Hair et al. (2010). Multivariate Data Analysis, Seventh Edition. New York : Prentice Hall.
Indonesia, R. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara.
Indonesia, R. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara.
Indonesia, R. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2016 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun 2017.
Indriasari, Desi., dan Nahartyo, Ertambang. 2008. Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Pengendalian Intern Akuntansi Terhadap Nilai Informasi Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah. Simposium Nasional Akuntansi 11 Pontianak.
Ivancevich, Konopaske dan Matteson. 2006. Perilaku Manajemen dan Organisasi (Gina Gania, Penerjemah). Jakarta : PT. Erlangga.
Izzati, khairina Nur. 2011. Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Kualitas Sumber Daya Manusia Terhadap Penerapan Anggaran Berbasis Kinerja Badan Layanan Umum (Studi Pada BLU Universitas Diponegoro Semarang) Skripsi. Semarang : Universitas Diponegoro.
Lienert, Ian. 2009. Modernizing Cash Management, working paper. International Monetary Fund.
Mu, Yibin. 2006. Government Cash Management : Good Practice & Capacity-Building Framework, working paper. World Bank : Financial Sector Discussion Series.
Mulyani, Sri. 2008. Analisis Pengaruh Faktor-Faktor Kecerdasan Emosi Terhadap Komunikasi Interpersonal Perawat Dengan Pasien Di Unit Rawat Inap RSJD Dr. Amino Gondohutomo Semarang Tahun 2008. Universitas Diponegoro Semarang.
Munir, Mia Muhammad Muztafiz. 2016. A Logistic Regression Model Of ustomer Satisfaction Of E-Banking Service Quality In Bangladesh. Account and Financial Management Journal.
Muthohar, Aziz. 2012. Faktor-faktor Utama Yang Mempengaruhi Efektivitas Perencanaan Kas Pada Satuan Kerja-Satuan Kerja Kementerian/Lembaga Dalam Lingkup Wilayah Pembayaran KPPN Jakarta II. Tesis Tidak Dipublikasikan. MPKP-FEUI.
Nawawi, Hadari. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Bisnis Yang Kompetitif. Yogyakarta : Universitas Gajah Mada.
Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2007 tentang Pengelolaan Uang Negara/Daerah.
Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 192/PMK.05/2009 tentang Perencanaan Kas.
Peraturan Menteri Keuangan Nomor 277/PMK.05/2014 tentang Rencana Penarikan Dana, Rencana Penerimaan Dana dan Perencanaan Kas.
Rahardja, Prathama., dan Manurung, Mandala. 2004. Teori Ekonomi Mikro Edisi Kedua. Jakarta : Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi UI.
Robbins, Stephen. P. 2006. Perilaku Organisasi (Drs. Benjamin Molan, Penerjemah). Klaten : PT. Intan Sejati.
Santoso, Singgih. 2016. Statistik Multivariat Dengan SPSS. Jakarta : Kompas Gramedia.
Sembiring, Febriady Leonard. 2013. Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Keandalan Dan Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Pemerintah (Studi Empiris Pada Pemerintah Kota Padang). Jurnal Akuntansi.
Storkey, Ian. 2003. Government Cash Management and Treasury Management Reform. Asian Development Bank : Governance Brief
Sukirno, Sadono. 1994. Pengantar Teori Ekonomi Makro. Jakarta : Raja Grafindo.
Williams, Mike. 2004. Government Cash Management : Good and Bad Practices. Oxford Policy Management
Williams, Mike. 2009. Government Cash Management : International Practice, working paper. Oxford Policy Management.
Website :
https://kbbi.web.id. Diakses pada tanggal 15 Oktober 2017 Pukul 09.20 WIB.
http://setabasri01.blogspot.co.id/2012/04/uji-validitas-dan-reliabilitas-item.html. Diakses pada tanggal 11 Maret 2018 Pukul 18.15 WIB.
https://www.statistikian.com. Diakses pada tanggal 16 November 2017 Pukul 10.00 WIB.
https://www.bps.go.id. Diakses pada tanggal 25 Februari 2018 Pukul 13.15 WIB.